Telah ku tampung air mataku di dalam hatiku..
setiap derai air mata dan penyesalan selalu menyelimutiku
dapatkah kisah yang dulu pernah bersemi kembali dihatiku ??
Karena semua arti cinta ada pada dirimu
semua kenangan manis terikat dimatamu
tapi apalah dayaku ? semua telah berlalu
ku harap pilihanmu adalah yang terbaik dan juga yang terakhir untukmu
Ku takkan lagi berharap dirimu
ku takkan lagi bermimpi tentangmu
asalkan kau bahagia akupun bahagia
biarlah disaat kau pergi ..
ku dapat menikmati kesendirianku ...
By :
Kurnia Ayu Rahmasari
andaikan saja hati kamu seindah puisi kamu
BalasHapuskarena kasih sayang itu rohman dan rohim
butuh pembuktian dengan tindakan bkn hanya kata-kata saja